You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkab Menerima Bantuan Tiga Ribu Masker dari BPJS Kesehatan
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Pemkab Terima Bantuan dari BPJS Kesehatan

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Seribu, Junat (12/6), menerima bantuan masker, APD dan alat rapid test dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan.

K ita akan segera distribusikan kepada para tenaga medis di wilayah,

Bantuan diterima Sekretaris Kabupaten Kepulauan Seribu,  Eric PZ Lumbun  di kantor Mitra Praja, Sunter, Jakarta Utara.

Eric berharap, bantuan yang diberikan BPJS Kesehatan tersebut dapat bermanfaat mencegah oenyebaran COVID-19, terutama bagi para tenaga medis di RSUD dan Puskesmas Kepulauan Seribu. 

58.016 Masker Kain Didistribusikan di Enam Kelurahan di Kepulauan Seribu

"Terimakasih bantuannya, kita akan segera distribusikan kepada para tenaga medis di wilayah," ucapnya.

Kepala Kantor Cabang BPJS Kesehatan Jakarta Utara, Shanti Lestari menjelaskan, bantuan yang disalurkan terdiri dari 3.000 masker medis, 50 alat pelindung diri (APD), 96 hand sanitaizer dan alat rapid test 5 boks.

"Semoga bantuan ini bisa membantu para tenaga medis menjalankan tugas, " tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1149 personTiyo Surya Sakti
  2. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1100 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. KUA-PPAS APBD Tahun Anggaran 2025 Disepakati Sebesar Rp 91,1 Triliun

    access_time28-10-2024 remove_red_eye991 personDessy Suciati
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye969 personDessy Suciati
  5. Posko Bersama Pilkada Jakarta di Kepulauan Seribu Resmi Beroperasi

    access_time27-10-2024 remove_red_eye895 personBudhi Firmansyah Surapati